JAYAPURA (LINTAS PAPUA) - Sejarah Hari Sumpah Pemuda setiap tanggal 28 Oktober ini berhubungan dengan sejarah lahirnya Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928.
Perayaan Sumpah Pemuda di Provinsi Papua, juga dilaksanakan dengan berbagai aneka lomba, sebagaimana dilakukan DPD KNPI Papua.
Lebih jelas dan akan bermakna kemeriahaan, dapat diikuti dengan Twibbonize Semarak Sumpah Pemuda 2022 oleh DPD KNPI PROVINSI PAPUA melalui link https://twb.nz/hspdpdknpiprovisnsipapua.

Silahkan di ambil dan pasang foto untuk memeriahkan semangat Sumpah Pemuda di media sosial, Teristimewa ajakan kepada para pemuda Papua dalam menjaga keutuhan dan kebhinekaan Indonesia.***

Artikel Terkait
Ketua Bidang Pertahanan DPP KNPI Steve Mara Menyoroti Kasus Pembunuhan di Timika.
Apresiasi Kinerja TNI di wilayah Perbatasan Papua, Ketua Bidang Pertahanan DPP KNPI Steve Mara Kunjungi Satgas
Musda Ke XIV DPD KNPI Kabupaten Jayapura di Skors Satu Hari
Bupati Jayapura Harap Pemilihan Ketua KNPI Tidak Boleh Ada Politik Transaksional
Sempat Ditunda, Musda XIV KNPI Kabupaten Jayapura Dilanjutkan Dengan Lima Kandidat
Musda XIV KNPI Jayapura Kembali Dilanjutkan, Ini Harapan Ketua KNPI Papua
Christoper Suebu Terpilih Pimpin DPD KNPI Kabupaten Jayapura
Setelah Terpilih Jadi Ketua KNPI, Christoper Suebu Targetkan Pelantikan dan Sukseskan KMAN VI 2022
Christoper Suebu Dikukuhkan Jadi Ketua KNPI Kabupaten Jayapura, Langsung Turun ke Kampung
Inilah Pesan Sekda Hana Hikoyabi saat Pelantikan DPD KNPI Kabupaten Jayapura